Konferensi Meja Bundar

Konferensi Meja Bundar

(23 Agustus 1949 - 2 November 1949)

Hasil dari Konferensi Meja Bundar (KMB):

1. Belanda mengakui RIS sebagai negara merdeka dan berdaulat.

2. Status Irian Barat diselesaikan dalam waktu setahun sesudah

pengakuan kedaulatan.

3. Akan dibentuk Uni Indonesia-

Belanda.

4. RIS mengembalikan hak milik

Belanda dan memberikan hak

konsesi dan izin baru untuk

perusahaan-perusahaan Belanda.

5. Pengambilalihan utang Hindia

Belanda oleh Republik Indonesia

Serikat.