Latihan Menjelang Lomba FLS3N Cabang Kriya

Latihan menjelang lomba FLS3N cabang Kriya. Pada mata lomba ini siswa SDN 13 Kolo Kota Bima yang berpartisipasi sebanyak 1 orang yakni ananda Muhammad Alfar. Ia rutin melakukan latihan bersama guru pembinanya Arlan Ade Buana, S.Pd. Kegiatan latihan dilakukan di sela kegiatan belajar mengajar dan terkadang pada sore hari di kediaman Pak Arlan.
Semoga Alfar dapat menorehkan prestasi yang membanggakan bagi sekolah dan dirinya.